banner-detik

makeup

Rekomendasi 5 Produk Revlon untuk Pemula

seo-img-article

Siapa sih yang nggak kenal brand Revlon? Kamu tentu sudah sering melihat counternya yang tersebar di berbagai department store atau mungkin juga sudah menjadi pecinta koleksi produk-produk makeup-nya.

produk-revlon-favorit-1

Revlon, beauty brand asal AS yang sudah berdiri sejak 1932 ini tentu saja sudah menghasilkan ratusan bahkan ribuan jenis produk makeup ya!  Dari Wikipedia, saya mendapat informasi bahwa perusahaan kosmetik AS ini didirikan pada 1932 oleh Charles dan Joseph Revson bersama seorang ahli kimia Charles Lachman. Mulanya mereka hanya memiliki satu produk, enamel kuku. Dalam waktu 6 tahun perusahaan ini berkembang menjadi usaha dengan aset jutaan dollar. Pada 1940, Revlon memperluas rangkaian produknya dengan lipstick.

Nah, di Indonesia sendiri, Revlon juga sudah mendapat tempat tersendiri di hati pecinta makeup. Female Daily Members juga sangat menyukai beauty brand ini, terbukti banyak yang me-review beragam produk makeup dan skincare Revlon.

Maka, inilah 5 produk Revlon yang paling banyak digemari dan paling banyak dipilih para pembaca Female Daily. Jika kamu saat ini baru belajar mengenal makeup, maka kelima produk Revlon ini bisa membantumu tampil cantik.

Apa saja produk-produk pilihan Revlon tersebut? Lihat Di Sini>>

Slow Down

Please wait a moment to post another comment